Sabtu, 31 Agustus 2013

Persela Lamongan vs Persipura

Prediksi Skor Persela Lamongan vs Persipura 1 September 2013 ISL – Persela yang akan bertindak sebagai tuan rumah tentu akan mendapat dukungan dan suntikan moral dari para La Mania yang akan memenuhi Stadion Surajaya Lamongan. Persela yang saat ini berada di peringkat 11 membutuhkan kemenangan untuk bisa bertahan di kompetisi tertinggi Indonesia.

0 komentar:

Posting Komentar

Tags

AFF cup (2) Berita (23) Fifa (3) Garuda (9) Indonesia (3) ISL (1) Liga Primer Indonesia (2) LPI (6) Persija (6) Prestasi (2) Pssi (22) Sejarah (5) The Jak Mania (7)
Search